this is real me .

catatan remaja hasil Indonesia ASLI !

hay blog , aku kembali lagi. dan kali ini dengan kisah yang cukup inspiratif..


kau pasti mengenalnya khan? aku tau kau pasti mengenalnya, karena aku sangat mengenal orang itu:)
kita panggil saja dia roro, nama samaran, entah kenapa aku menyukai nama" samaran karena itu membuat khayalanku lebih berwarna:)
aku kenal roro sejak ia lahir, dia gadis yang sangat keras kepala dan egois, apapun yang ia inginkan akan berusaha ia dapatkan.
namun, roro yg aku kenal adalah gadis yang sangat ceria, ia kekanak"an, sangat mudah bergaul, dan hampir semua orang yang mengenalnya menganggap bahwa dia terlahir untuk selalu tersenyum..
hahaha ya roro memang seperti itu, ia orang yang luar biasa menyenangkan. ia selalu memberi wejangan berharga dan semangat kepada orang" sekitarnya, dan sepertinya aku tidak pernah mendapati ia menangis sedih karena masalah yang ia hadapi. walau ia pandai, ia tidak seperti teman" kutu buku yang tidak mau membagi ilmunya. ia orang pandai yang santai. tapi, terkadang roro bisa jadi sangat menyebalkan. karena jujur, ia memang tidak bisa mengontrol sifat egois dan keras kepalanya.

tapi apa kau tahu, ia tidak sekuat dan setegar apa yang orang" bilang.

banyak masalah yang dia hadapi, dia menangis untuk itu, dan tidak ada seorang pun yang tahu.
oh ya! ada seseorang yang tahu, tempat roro membagi semua kisahnya, dan terkadang aku pun masih tidak bisa mengerti, betapa beruntungnya roro bisa menemukan sosok sesabar itu untuk mengahadapinya:)
setiap waktu senggang yang ia lakukan hanya belajar dan berdoa.
dan ia tidak merasa berat melakukannya, karena seperti yang aku bilang, dia akan melakukan apa saja demi meraih apa yang ia inginkan, dan aku tahu sendri , dia benar" memperjuangkan cita"nya itu!
setiap saat dia lelah, yang aku lihat ,walaupun dia bukan orang yang terlalu taat pada agamanya, dia mengambil air wudhu, dan sholat dalam tangisannya.
ia sering jatuh sakit, tapi dia tetap tersenyum saat berhadapan dengan orang-orang yang ia sayangi, bahkan saat orang-orang itu sering mendapati dari bibirnya keluar darah dan rambut yang terlampau banyak rontok.
tidak jarang ia terjatuh dalam lubang yang sangat dalam, dan sakit yang nggak akan pernah dimengerti oleh ORANG MANAPUN, tapi dia berusaha untuk terus berjalan. dan kau tau, waktu terjatuh itu tidak membuat ia mengendurkan kepercayaannya kepada Allah SWT WALAUPUN bnyak orang mungkin sudah membuat dia menjadi lebih jatuh.
dan aku ingin bilang, dia hanya gadis biasa..

roro belajar sangat cepat dr kehidupan, dan dr kedua orang tuanya yang sangat bijak.
"hati-hatilah semuanya engkau telah mengenal gadis yang luar biasa!" ucap seorang sahabat yang sudah menemaninya dari kecil.
dan lagi-lagi, roro hanya bisa tersenyum.

dari dirinya aku terus belajar banyak.
bahwa gak ada seorang pun yang dilahirkan tanpa masalah, dan keyakinannya yang luar biasa bahwa "HAL LUAR BIASA NGGAK BISA DIDAPATKAN DENGAN CARA BIASA"
dan semua masalah juga air mata hanya sebagai ujian , SEBERAPA PANTAS KITA UNTUK MENDAPATKAN HAL LUAR BIASA TERSEBUT dan mengingatkan kita untuk selalu RENDAH HATI setelah mendapatkan hal tersebut.

roro tersayang, teruslah tegar, untuk menghadapi masalah hari ini dan juga seterusnya..
walau kini kau sedang terpuruk, aku hanya ingin mengutip ucapanmu yang salalu kau katakan padaku saat ku terjatuh dan jujur, kata" itu selalu membuat aku ingin menjadi tegar sepertimu.
"masalah dibuat bukan tanpa tujuan. aku tahu kau bisa, dan yakinlah itu memang suatu proses untuk mendapatkan hadiah terindah yang telah disiapkan Allah untukmu. ingatlah, betapapun banyaknya masalah, masih ada lebih banyak hal menyenangkan yang kau punya.. belajarlah untuk bersyukur, dan semua akan terkihat indah."


About this blog

Follow me all :)

tentang remaja ini :

Foto saya
Faculty Law of GadjahMada University.

  • girl outside but a half-women inside. thinking with logic than feeling. sneaker, t-shirt, jeans better than high-heel, short skirt or dress.

Add Facebookku !! :)